Pengaruh Model Mind Mapping Terhadap Kemandirian Belajar Siswa Kelas IX MIBS Kebumen

Siti Aisyah Lubis, NIM. 20117017 and Muna Fauziah, M.Pd., NIDN. 2130119501 (2024) Pengaruh Model Mind Mapping Terhadap Kemandirian Belajar Siswa Kelas IX MIBS Kebumen. Other thesis, Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama ( IAINU Kebumen).

[thumbnail of 1. COVER.pdf]
Preview
Text
1. COVER.pdf - Published Version

Download (625kB) | Preview
[thumbnail of 2. BAB I.pdf]
Preview
Text
2. BAB I.pdf - Published Version

Download (185kB) | Preview
[thumbnail of 3. BAB II.pdf]
Preview
Text
3. BAB II.pdf - Published Version

Download (295kB) | Preview
[thumbnail of 4. BAB III.pdf]
Preview
Text
4. BAB III.pdf - Published Version

Download (289kB) | Preview
[thumbnail of 5. BAB IV.pdf] Text
5. BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (362kB)
[thumbnail of 6. BAB V.pdf]
Preview
Text
6. BAB V.pdf - Published Version

Download (104kB) | Preview
[thumbnail of 7. DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
7. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (172kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penerapan model Mind Mapping terhadap kemandirian belajar siswa di MIBS Kebumen. Penelitian ini menggunakan metode Quasi Eksperimen dengan rancangan Nonequivalent Control Group Design. Dalam penelitian ini, terdapat dua kelompok yaitu kelompok eksperimen dan kelompok kontrol. Pada kelompok eksperimen, pembelajaran dilakukan dengan menerapkan model mind mapping, sedangkan pada kelompok kontrol, pembelajaran dilakukan dengan menggunakan model konvensional. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah Purposive Sampling, dimana sampel dipilih berdasarkan tujuan tertentu. Untuk mengumpulkan data, penelitian ini menggunakan angket (kuesioner) yang diberikan kepada siswa. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan didapatkan hasil bahwa terdapat pengaruh penggunaan model mind mapping terhadap kemandirian belajar siswa kelas IX di MIBS Kebumen. Setelah dilakukan uji normalitas dan homogenitas, data menunjukkan distribusi yang normal dan homogen. Dari hasil uji hipotesis yang dilakukan menggunakan SPSS, diperoleh nilai signifikansi (sig. 2-tailed) sebesar 0,000. Karena nilai sig. (2-tailed) < 0,05, maka hipotesis diterima. Kesimpulannya adalah penggunaan model mind mapping berpengaruh positif terhadap kemandirian belajar siswa kelas IX di MIBS Kebumen dibandingkan dengan pembelajaran konvensional.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: Pembimbing : Muna Fauziah, M.Pd.
Uncontrolled Keywords: Kemandirian Belajar, Mind Mapping, Pembelajaran Konvensional
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Unnamed user with email admin@iainu-kebumen.ac.id
Date Deposited: 27 Jul 2024 03:38
Last Modified: 27 Jul 2024 03:38
URI: https://eprints.iainu-kebumen.ac.id/id/eprint/1168

Actions (login required)

View Item
View Item