PEMBENTUKAN KARAKTER INKLUSIF DI SEKOLAH DASAR NEGERI 1 SUROTRUNAN DALAM MEWUJUDKAN EDUCATION FOR ALL

USWATUN MUNGALIMAH, NIM.17116282 and Dr. H. Imam Satibi, M.Pd.I.,, NIDN.2123027201 (2021) PEMBENTUKAN KARAKTER INKLUSIF DI SEKOLAH DASAR NEGERI 1 SUROTRUNAN DALAM MEWUJUDKAN EDUCATION FOR ALL. Diploma thesis, Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama ( IAINU) Kebumen.

[thumbnail of Skripsi PAI Abstrak] Text (Skripsi PAI Abstrak)
1. COVER.pdf - Published Version

Download (1MB)
[thumbnail of Skripsi PAI BAB I] Text (Skripsi PAI BAB I)
2. BAB I.pdf - Published Version

Download (241kB)
[thumbnail of Skripsi PAI BAB V] Text (Skripsi PAI BAB V)
6. BAB V.pdf - Published Version

Download (106kB)

Abstract

ABSTRAK
Uswatun Mungalimah.17116282. Pembentukan Karakter Inklusif di Sekolah
Dasar Negeri 1 Surotrunan Dalam Mewujudkan Education for All
Penelitian ini didasari dengan keadaan siswa yang dianggap regular
bereaksi aneh atau bahkan menolak untuk berinteraksi dengan Anak
Berkebutuhan Khusus (ABK) di dalam satu sekolah. Karakter inklusif menjadi
perilaku dasar di sekolah inklusi.
Guna mengungkap penelitian ini maka dilakukan penelitian lapangan
(kualitatif) dengan metode wawancara, observasi dan dokumentasi. Analisis data
menggunakan reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan.
Berdasarkan hasil penelitian tersebut bahwa penerapan program
pembentukan karakter inklusif di Sekolah Dasar Negeri 1 Surotrunan dalam
mewujudkan Education for All yaitu: pembiasaan; pengenalan; pengarahan;
kepedulian sesama teman; bimbingan;catatan buku kepribadian; pembelajaran;
keteladanan. Faktor yang mendukung yaitu faktor dari dalam yang berasal dari
diri siswa; Faktor dari luar yang berasal dari keluarga, guru, lingkungan dan
masyarakat. Hambatan yang dihadapi: terbatasnya waktu guru; orang tua siswa
yang sibuk dengan pekerjaan; siswa yang semaunya sendiri; terbatasnya guru
pendamping Anak Berkebutuhan Khusus (ABK); terbatasnya sarana dan
prasarana.
Kata kunci : Pembentukan Karakter, Karakter Inklusif, Education For All, Anak
Berkebutuhan Khusus, Sekolah Dasar Negeri 1 Surotrunan

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Pembentukan Karakter, Karakter Inklusif, Education For All, Anak Berkebutuhan Khusus, Sekolah Dasar Negeri 1 Surotrunan
Subjects: A General Works > AS Academies and learned societies (General)
A General Works > AS Academies and learned societies (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Unnamed user with email admin@iainu-kebumen.ac.id
Date Deposited: 18 Sep 2021 08:58
Last Modified: 18 Sep 2021 08:58
URI: http://eprints.iainu-kebumen.ac.id/id/eprint/62

Actions (login required)

View Item
View Item