IMPLEMENTASI BOARDING SCHOOL UNTUK MENANAMKAN PENDIDIKAN KARAKTER SISWA DI SMP AR RAUDLOH DESA KARANGTANJUNG KECAMATAN ALIAN KABUPATEN KEBUMEN

Feti Laelatul Azizah, NIM.19116776 and Fuad Hasyim, M.Pd.I, . (2023) IMPLEMENTASI BOARDING SCHOOL UNTUK MENANAMKAN PENDIDIKAN KARAKTER SISWA DI SMP AR RAUDLOH DESA KARANGTANJUNG KECAMATAN ALIAN KABUPATEN KEBUMEN. Diploma thesis, Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama ( IAINU) Kebumen.

[thumbnail of 1. HALAMAN AWAL.pdf] Text
1. HALAMAN AWAL.pdf - Published Version

Download (1MB)
[thumbnail of 2. BAB I PENDAHULUAN.pdf] Text
2. BAB I PENDAHULUAN.pdf - Published Version

Download (425kB)
[thumbnail of 3. BAB II KAJIAN TEORITIS.pdf] Text
3. BAB II KAJIAN TEORITIS.pdf - Published Version

Download (511kB)
[thumbnail of 4. BAB III METODE PENELITIAN.pdf] Text
4. BAB III METODE PENELITIAN.pdf - Published Version

Download (311kB)
[thumbnail of 5. BAB IV HASIL PENELITIAN.pdf] Text
5. BAB IV HASIL PENELITIAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of 6. BAB V PENUTUP.pdf] Text
6. BAB V PENUTUP.pdf - Published Version

Download (289kB)
[thumbnail of 7. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
7. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (399kB)

Abstract

ABSTRAK
Feti Laelatul Azizah (19116776). Implementasi Boarding School Untuk Menanamkan Pendidikan Karakter Siswa SMP Ar Raudloh Desa Karangtanjung Kecamatan Alian Kabupaten Kebumen. Tujuan dari penelitian ini adalah: (1) untuk mengetahui bagaimana implementasi boarding school untuk menanamkan pendidikan karakter siswa SMP Ar Raudloh; (2) untuk mengetahui nilai-nilai karakter yang dikembangkan
oleh siswa SMP Ar Raudloh melalui sistem boarding school.
Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Jenis data yang disajikan adalah data kualitatif. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Setelah data terkumpul, data dianalisis dengan langkah analisis data secara kualitatif yakni reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan data menjadi bentuk kalimat yang singkat dan jelas agar mudah untuk
dipahami. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem boarding school yang diterapkan di SMP Ar Raudloh melalui moral knowing, moral feeling dan moral
action menjadikan siswa terbiasa melakukan berbagai kegiatan yang menjadi cikal bakal tumbuhnya pendidikan karakter. Moral knowing diterapkan dengan berbagai kegiatan seperti mulok sekolah, kajian kitab kuning, kegiatan
pembelajaran di sekolah, projek penguatan profil pelajar pancasila. Moral feeling diterapkan dengan adanya tahfidz Al-Qur’an, keteladanan guru, pembiasaan pola hidup islami, mujahadah dan kegiatan islami, pemberian reward dan punishment, serta kegiatan ekstrakurikuler. Sedangkan moral action dilaksanakan dengan kegiatan salat fardu berjamaah, salat sunah, hormat kepada guru dan orang tua, berdoa sebelum dan sesudah belajar, dan praktik disiplin moral. Penerapan tiga model tersebut membentuk pendidikan karakter pada siswa SMP Ar Raudloh. Karakter yang dapat terbentuk melalui implementasi boarding school SMP Ar Raudloh antara lain rajin beribadah, kedisiplinan, kemandirian, kesederhanaan, gotong royong dan prestasi.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: Pembimbing : Fuad Hasyim, M.Pd.I
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Unnamed user with email admin@iainu-kebumen.ac.id
Date Deposited: 30 Oct 2023 03:31
Last Modified: 30 Oct 2023 03:31
URI: http://eprints.iainu-kebumen.ac.id/id/eprint/1007

Actions (login required)

View Item
View Item