Nilai-Nilai Aswaja dan Kaidah Fiqhiyah Mata Pelajaran ke-NU-an Dalam Pembiasaan Siswa di SMK Ma’arif 5 Gombong Kebumen

Maryam Anisatun Khasanah, NIM. 18116565 (2022) Nilai-Nilai Aswaja dan Kaidah Fiqhiyah Mata Pelajaran ke-NU-an Dalam Pembiasaan Siswa di SMK Ma’arif 5 Gombong Kebumen. Diploma thesis, Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama ( IAINU) Kebumen.

[thumbnail of 1. COVER.pdf] Text
1. COVER.pdf - Published Version

Download (547kB)
[thumbnail of 2. BAB I.pdf] Text
2. BAB I.pdf - Published Version

Download (237kB)
[thumbnail of 3. BAB II.pdf] Text
3. BAB II.pdf - Published Version

Download (704kB)
[thumbnail of 4. BAB III.pdf] Text
4. BAB III.pdf - Published Version

Download (234kB)
[thumbnail of 7. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
7. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (229kB)

Abstract

Maryam Anisatun Khasanah. 18116565. Nilai-Nilai Aswaja dan Kaidah
Fiqhiyah Mata Pelajaran ke-NU-an Dalam Pembiasaan Siswa di SMK Ma’arif 5
Gombong Kebumen.
Tujuan Penelitian : (1) untuk mengetahui nilai Aswaja dan kaidah fiqhiyah
pada mata pelajaran ke-NU-an kelas XII (2) untuk mengetahui implementasi nilai
Aswaja dan kaidah fiqhiyah pada mata pelajaran ke-Nu-an di SMK Ma’arif 5
Gombong Kebumen. (3) untuk mengetahui faktor pendukung serta penghambat
dari implementasi nilai Aswaja di SMK Ma’arif 5 Gombong Kebumen serta
evaluasi dari faktor penghambat tersebut.
Penelitian ini berupa Penelitian Kualitatif. Dalam peneletian ini penulis
akan mencoba menggambarkan impelementasi nilai Aswaja dan kaidah fiqhiyah
pada mata pelajaran ke-NU-an di SMK Ma’arif 5 Gombong.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode interview,
metode observasi, dan metode dokumentasi. Data dikumpulkan berdasarkan
wawancara dengan kepala SMK Ma’arif 5 Gombong, guru ke-NU-an dan siswa
kelas XII SMK Ma’arif 5 Gombong.
Berdasarkan hasil penelitian Implementasi Nilai Aswaja pada mata
Pelajaran Ke-NU-an di SMK Ma’arif 5 Gombong Kebumen sebagai berikut.
(1)Nilai Aswaja yang berkaitan dengan kaidah fiqhiyah Nahdlatul Ulama itu
meliputi; kaidah al muhafadzah ‘ala al qadimi as sholih wa al akdzu bi al jadidi
al – ahslah, kaidah al ‘adah muhakkamah ma lam tukhali al-syara’, dan kaidah
ma la yudraku kulluhu la yutraku kulluh(2)Implementasi Nilai Aswaja dalam
kaidah fikih NU itu berlangsung melalui perencanaan pembelajaran, proses
pembelajaran, dan evaluasi(3)Faktor yang menjadi pendukung maupun
penghambat dari implementasi nilai aswaja berkaitan dengan kaidah fiqhiyah NU
disebabkan oleh faktor intrinsik dan faktor ekstrinsik. Faktor pendukung yang
utama yaitu adanya pesantren An Nahdliyah 5 sehingga penerapan nilai Aswaja
disekolah mengikuti. Adapun kendalanya antara lain; siswa berasal dari sekolah
yang berbeda; anggapan bahwa mata pelajaran ke-NU-an kurang penting

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: Pembimbing 1 : Fikria Najitama, S.H.I,M.Si Pembimbing 2 : Rose Kusumaning Ratri, M.Si
Uncontrolled Keywords: Nilai Aswaja, Kaidah Fiqhiyah NU, SMK Ma’arif 5 Gombong
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Unnamed user with email admin@iainu-kebumen.ac.id
Date Deposited: 20 Nov 2022 02:34
Last Modified: 20 Nov 2022 02:34
URI: http://eprints.iainu-kebumen.ac.id/id/eprint/424

Actions (login required)

View Item
View Item