KEPEMIMPINAN DEMOKRATIS DAN MUTU SEKOLAH

Zaenal Mustofa, M.Pd (2023) KEPEMIMPINAN DEMOKRATIS DAN MUTU SEKOLAH. 1 ed. PT Arr rad Pratama, IAINU Kebumen Press. ISBN 978-623-09-2921-2

[thumbnail of 080 Zaenal Mustofa & Saryati.pdf] Text
080 Zaenal Mustofa & Saryati.pdf - Published Version

Download (1MB)

Abstract

Kepala sekolah mempunyai peran sangat besar dalam mengembangkan mutu guru di sekolah . Kepala sekolah harus yakin bahwa anggota sekolahnya memerlukan standar, harapan dan kinerja bermutu tinggi. Selain itu, kepala sekolah harus yakin bahwa visi sekolah harus menekankan standar pelajaran yang tinggi. Ketercapaian tujuan pendidikan sangat bergantung pada kecakapan dan kebijakan kepala sekolah sebagai salah satu pemimpin pendidikan. Hal ini karena kepala sekolah merupakan seorang pejabat yang profesional dalam organisasi sekolah yang bertugas mengatur semua sumber organisasi dan kerjasama dengan guru-guru dalam mendidik peserta didik untuk mencapai tujuan pendidikan. Dalam setiap
lembaga pendidikan setiap kepala sekolah mempunyai
inovasi tersendiri dalam rangka pengembangan mutu guru

Item Type: Book
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: S2 PASCASARJANA > Manajemen Pendidikan Islam
Depositing User: Unnamed user with email admin@iainu-kebumen.ac.id
Date Deposited: 23 May 2023 08:09
Last Modified: 23 May 2023 08:09
URI: http://eprints.iainu-kebumen.ac.id/id/eprint/784

Actions (login required)

View Item
View Item