PERAN MANAJERIAL KEPALA MADRASAH DALAM MENINGKATKAN KUALITAS PENDIDIKAN

Ngaisah, M.Pd (2023) PERAN MANAJERIAL KEPALA MADRASAH DALAM MENINGKATKAN KUALITAS PENDIDIKAN. 1 ed. PT Arr rad Pratama, IAINU Kebumen Press. ISBN 978-623-09-2171-1

[thumbnail of 041 Ngasisah_Rev130323.pdf] Text
041 Ngasisah_Rev130323.pdf - Published Version

Download (3MB)

Abstract

Buku ini dilatarbelakangi tentang pentingnya peran pemimpin/kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas pendidikan. Kepala sekolah/madrasah sebagai manajer merupakan factor kunci yang menentukan sukses atau gagalnya madrasah dalam mencapai tujuannya. Buku ini tidak akan terwujud tanpa dukungan dan bimbingan orang lain. Oleh karenanya pada kesempatan ini penulis menghaturkan banyak terima kasih kepada keluarga besar Pascasarjana IAINU Kebumen, khususnya kepada Dr. Sulis Rokhmawanto MSI, Dr. Muhyidin, M.Pd.I., dan Dr. Imam Satibi, M.Pd.I., serta keluarga penulis. Tak lupa disampaikan terimakasih juga kepada penerbit yang telah membantu proses
penerbitannya.

Item Type: Book
Subjects: L Education > LC Special aspects of education
Divisions: S2 PASCASARJANA > Manajemen Pendidikan Islam
Depositing User: Unnamed user with email admin@iainu-kebumen.ac.id
Date Deposited: 11 May 2023 07:10
Last Modified: 11 May 2023 07:10
URI: http://eprints.iainu-kebumen.ac.id/id/eprint/766

Actions (login required)

View Item
View Item