ANALISIS MENURUNNYA HARGA JUAL IKAN GURAME PADA KESEJAHTERAAN KELUARGA PETANI DI DESA MARGA MUKTI, KECAMATAN PENARIK, KABUPATEN MUKOMUKO, PROVINSI BENGKULU

M. Zulkarnain, NIM.17210822 and Faisal, S.Ag. M.Ag, NIDN.. 2113027001 (2021) ANALISIS MENURUNNYA HARGA JUAL IKAN GURAME PADA KESEJAHTERAAN KELUARGA PETANI DI DESA MARGA MUKTI, KECAMATAN PENARIK, KABUPATEN MUKOMUKO, PROVINSI BENGKULU. Diploma thesis, Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama ( IAINU) Kebumen.

[thumbnail of Skripsi ES Cover] Text (Skripsi ES Cover)
1. COVER.pdf - Published Version

Download (1MB)
[thumbnail of Skripsi ES BAB I] Text (Skripsi ES BAB I)
2. BAB I.pdf - Published Version

Download (185kB)
[thumbnail of Skripsi ES BAB II] Text (Skripsi ES BAB II)
3. BAB II.pdf - Published Version

Download (381kB)
[thumbnail of Skripsi ES BAB III] Text (Skripsi ES BAB III)
4. BAB III.pdf - Published Version

Download (177kB)
[thumbnail of Skripsi ES Daftar Pustaka] Text (Skripsi ES Daftar Pustaka)
7. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (97kB)

Abstract

ABSTRAK
Skripsi yang berjudul “Analisis Menurunnya Harga Jual Ikan Gurame
Pada Kesejahteraan Keluarga Petani Di Desa Marga Mukti, Kecamatan
Penarik, Kabupaten Mukomuko, Provinsi Bengkulu” skripsi ini ditulis oleh
M. Zulkarnain NIM 17.21082 Jurusan Ekonomi Syariah Program S1 Fakultas
Ekonomi dan Bisnis Islam Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama Kebumen.
Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui upaya petani ikan gurame
dalam meningkatkan kesejahteraan perekonomian keluarga, dan dampak
menurunnya harga jual ikan gurame pada kesejahteraan keluarga petani di Desa
Marga Mukti. Metode Penelitian yang digunakan yaitu pendekatan kualitatif.
Desain penelitian ini menggunakan deskriptif kualitatif. Subjek penelitian ini
adalah para petani ikan gurame di Desa Marga Mukti. Teknik pengumpulan data
dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik
analisis data yang digunakan adalah Data Reduction, Data Display, dan
Conclution Drawing.
Berdasarkan hasil penelitian ini diperoleh kesimpulan bahwa, upaya petani
ikan gurame dalam meningkatkan kesejahteraan perekonomian keluarga yaitu
dengan mencari alternatif lain untuk memaksimalkan pendapatan berupa
menambah budidaya dengan ikan lain, dan menyupir travel. Sedangkan petani
yang membudidaya ikan gurame sebagai sampingan, akan mengandalkan usaha
pokoknya yaitu kelapa sawit dan usaha toko sembako. Kemudian, dampak dari
menurunnya harga jual ikan gurame pada kesejahteraan keluarga petani saat ini,
yaitu menurunya pendapatan. Pendapatan yang menurun membuat tingkat
kesejahteraan kelurga juga ikut menurun.
Kata Kunci: Harga ikan gurame, kesejahteraan keluarga petani

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Harga ikan gurame, kesejahteraan keluarga petani.
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: Unnamed user with email admin@iainu-kebumen.ac.id
Date Deposited: 10 Jan 2022 07:05
Last Modified: 10 Jan 2022 07:05
URI: http://eprints.iainu-kebumen.ac.id/id/eprint/225

Actions (login required)

View Item
View Item