Strategi dakwah thoriqoh syadziliyah di Pondok Pesantren Al-Falah Sumberadi, Kebumen

Maulana Fajrul Fikri, NIM.1732063 and Nuraini habibah, M.S.I, NIDN.2107047501 (2021) Strategi dakwah thoriqoh syadziliyah di Pondok Pesantren Al-Falah Sumberadi, Kebumen. Diploma thesis, Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama ( IAINU) Kebumen.

[thumbnail of Skripsi KPI Cover] Text (Skripsi KPI Cover)
1. COVER.pdf - Published Version

Download (1MB)
[thumbnail of Skripsi KPI BAB I] Text (Skripsi KPI BAB I)
2. BAB I.pdf - Published Version

Download (280kB)
[thumbnail of Skripsi KPI BAB II] Text (Skripsi KPI BAB II)
3. BAB II.pdf - Published Version

Download (370kB)
[thumbnail of Skripsi KPI BAB V] Text (Skripsi KPI BAB V)
6. BAB V.pdf - Published Version

Download (88kB)

Abstract

ABSTRAK
Maulana Fajrul Fikri. 1732063. Strategi dakwah thoriqoh syadziliyah di
Pondok Pesantren Al-Falah Sumberadi, Kebumen.
Penelitian ini dilatar belakangi keanekaragaman pemahaman terhadap
ajaran agama yang disebabkan oleh perbedaan dalam memahami dan
memginterprestasi sumber pemahaman dapat melahirkan berbagai paham atau
aliran keagamaan. Salah satu aliran keagamaan dalam Islam yang lebih
mementingkan olah batin untuk mendekatkan diri kepada Tuhan dengan jalan
memperbanyak dzikir dan ibadah serta menjauhi perbuatan tercela dinamakan
tarekat.
Tujuan penelitian ini adalah: (1) untuk mengetahui strategi dakwah
thoriqoh syadziliyah di Pondok Pesantren Al-Falah Sumberadi, Kebumen dan (2)
untuk mengetahui kendala dalam melakukan dakwah thoriqoh syadziliyah di
Pondok Pesantren Al-Falah Sumberadi, Kebumen.
Penelitian ini berupa penelitian kualitatif dan metode yang digunakan
adalah metode wawancara, observasi dan dokumentasi. Adapun analisis yang
digunakan beruapa analisis data kualitatif yang dilakukan pada saat pengumpulan
data berlangsung, dan setelah selesai pengumpulan data setelah selesai
pengumpulan data dalam periode tertentu.
Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa strategi dalam
menyampaikan dakwah dilakukan secara tidak langsung, seperti setiap Romo
Kyai sedang berdakwah, maka tidak jarang yang langsung ikut bergabung dengan
thoriqoh syadziliyah. Terdapat beberapa kendala dalam strategi dakwah
syadziliyah yaitu: (a) Kurangnya keterbukaan untuk saling mengajak dalam ikut
thoriqoh sydziliyah; (b)Strategi dakwah yang kurang bervariasi, dan lain
sebagainya. Faktor pendorong (a.) amalan yang mudah dan simpel sehingga orang
tertarik mengikuti. (b.) dengan adanya acara setiap tahunnya seperti khaul di bulan
maulid dan ruwah.
Kata kunci: Strategi, Thoriqoh Syadziliyah, Pondok Pesantren

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Strategi, Thoriqoh Syadziliyah, Pondok Pesantren
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion
Divisions: Fakultas Syariah Ushuludin dan Dakwah > Komunikasi Penyiaran Islam
Depositing User: Unnamed user with email admin@iainu-kebumen.ac.id
Date Deposited: 06 Jan 2022 02:33
Last Modified: 06 Jan 2022 02:33
URI: http://eprints.iainu-kebumen.ac.id/id/eprint/209

Actions (login required)

View Item
View Item