IMPLEMENTASI METODE DEMONSTRASI PADA MATA PELAJARAN FIKIH MATERI SHALAT FARDHU KELAS VII MTS AL ISLAH DOROWATI KLIRONG KEBUMEN TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Fityatun Afyani, NIM.17116283 (2021) IMPLEMENTASI METODE DEMONSTRASI PADA MATA PELAJARAN FIKIH MATERI SHALAT FARDHU KELAS VII MTS AL ISLAH DOROWATI KLIRONG KEBUMEN TAHUN PELAJARAN 2020/2021. Diploma thesis, Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama ( IAINU) Kebumen.

[thumbnail of Skripsi PAI Cover] Text (Skripsi PAI Cover)
SIAPPRINT-BAG.AWAL SKRIPSI-CONVERTED (1).PDF - Published Version

Download (379kB)
[thumbnail of Skripsi PAI BAB I] Text (Skripsi PAI BAB I)
BAB I skripsi revisi pasca sidang-converted.pdf - Published Version

Download (211kB)
[thumbnail of Skripsi PAI BAB V] Text (Skripsi PAI BAB V)
siapprint-BAB V skripsi-converted (1).pdf - Published Version

Download (119kB)

Abstract

ABSTRAK
Fityatun Afyani (17116283) Implementasi Metode Demonstrasi pada Mata
Pelajaran Fikih Materi Shalat Fardhu Kelas VII MTs Al Islah Dorowati Klirong
Kebumen Tahun Pelajaran 2020/2021.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana implementasi
metode demonstrasi pada mata pelajaran fikih materi shalat fardhu kelas VII MTs
Al Islah Dorowati dan bagaimana efektivitas metode demonstrasi pada mata
pelajaran fikih materi shalat fardhu kelas VII MTs Al Islah Dorowati.
Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Desain penelitian yang
peneliti gunakan adalah deskripstif kualitatif. Teknik pengumpulan data
menggunakan metode observasi, wawancara dan dokumentasi. Dan teknik analis
datanya yaitu reduksi data, display data, dan verifikasi data.
Hasil dari penelitian, Implementasi atau pelaksanaan metode demonstrasi
yang diterapkan di MTs Al Islah sudah berjalan dengan baik dari tahun ke tahun.
Kendatadipun banyak kendala yang dihadapi. Di dalam penggunaan metode
demonstrasi terdapat beberapa langkah yang perlu dipersiapakan. Ada tiga
tahapan dalam pelaksanaan pembelajaran dengan menggunakan metode
demonstrasi pada mata pelajaran fikih materi shalat fardhu di kelas VII MTs Al
Islah, yaitu kegiatan awal, kegiatan inti, dan kegiatan akhir. Penggunaan metode
demonstrasi yang dilakukan terhadap siswa kelas VII MTs Al Islah pada materi
shalat fardhu dinilai efektif karena materi shalat fardhu merupakan materi yang
bersifat amaliyah.
Kata Kunci: Implementasi, Metode Demonstrasi, Shalat Fardhu, Siswa Kelas VII,
MTs Al Islah Dorowati

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Implementasi, Metode Demonstrasi, Shalat Fardhu, Siswa Kelas VII, MTs Al Islah Dorowati
Subjects: A General Works > AS Academies and learned societies (General)
A General Works > AS Academies and learned societies (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Unnamed user with email admin@iainu-kebumen.ac.id
Date Deposited: 13 Oct 2021 02:56
Last Modified: 13 Oct 2021 02:56
URI: http://eprints.iainu-kebumen.ac.id/id/eprint/133

Actions (login required)

View Item
View Item